Proses Persiapan Bunga Mawar Sebelum Di kirimkan
Rabu, 25 Februari 2015
0
komentar
setelah bunga mawar selesai dipotong dari kebun maka bunga-bunga ini harus di hilangkan sebagian duri dan daun nya guna memudahkan proses selanjutnya .
2. Pengikatan bunga
di dalam proses ini bunga di ikat menjadi satu bagian yakni setiap ikat terdiri dari 25 tangkai bunga , selain menjadikan bunga menjadi rapi proses ini juga untuk memudahkan proses penghitungan bunga
3. Pembungkusan Bunga
bunga hanya di bungkus sebagian saja yaitu di bagian kelopak bunga saja hal ini di maksud kan untuk menjaga bunga supaya tidak rusak saat proses pengiriman ke customer
4. Perendaman Bunga
dalam proses ini tangkai bunga di rendam ke dalam kaleng berisi air , tujuan proses ini adalah mengembalikan kesegaran bunga setelah melalui beberapa proses sebelumnya , dan juga agar bunga bisa bertahan sampai di tujuan kota pengiriman
setelah di diamkan beberapa jam dan dirasa bunga sudah dalam keadaan segar, dan setelah melalui proses pengepakan bunga siap dikirimkan ke customer di kota tujuan .
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Proses Persiapan Bunga Mawar Sebelum Di kirimkan
Ditulis oleh UD SupriadiFlorist
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://supriadiflorist.blogspot.com/2015/02/proses-persiapan-bunga-mawar-sebelum-di.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh UD SupriadiFlorist
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar